Keyboard Android atau bisaa di sebut Juga Papan ketik merupakan sebuah fitur papan ketik yang terdiri atas tombol-tombol seperti huruf alfabet (A-Z) untuk mengetikkan kalimat, juga terdapat angka 1 sampai 9, dan juga 0. Serta simbol-simbol khusus lainnya yang terdapat pada smartphone.
Pada dasarnya Keyboard pada android secara default menggunakan mode qwerty ,tapi terkadang ada pengguna yang justru suka dan lebih nyaman menggunakan mode ABC seperti pada hp keluaran terdahulu. selain memilki tingkat akurasi yang tinggi ,keyboard abc banyak di gemari karna lebih mudah di gunakan, walaupun sebenarnya keyboard ABC juga memilki kekurangan tersendiri, seperti lebih lama untuk melakukan proses pengetikkan, karna kita di haruskan mengetik beberapa kali untuk per hurfunya.
Namun kembali kepada kesukaan masing2 ,jika anda tetaplah pengguna yang ingin menggunanakan mode ABC ,ada cara tertentu untuk menggunakannya karna beberapa type android memang tidak menyediakan mode keyboard ABC .
Berikut 3 Cara Menggunakan Keyboard ABC Di Android :
1.Menggunakan Aplikasi Go Keyboard
GO Keyboard adalah aplikasi yang bisa berfungsi menggantikan papan ketik default android, bisa di bilang aplikasi ini memilki lebih banyak fitur sehingga membuat pengguna lebih cepat menulis dan lumayan nyaman di gunakan. Di antara fitur-fitur dalam aplikasi tersebut, Juga terdapat fitur Mode abc untuk pilihan tampilan keyboard.
Caranya : Download App Go keyboard – Aktifkan Go Keyboard – Tampilkan Keyboard Dengan Cara Tulis SMS – Klik Tombol Bahasa Yang Ada di tengah – Lalu Klik Yang Menunjukkan Angka 9 – Done
2.Menggunakan Aplikasi Smartkeyboard
Smartkeyboard adalah multitouch keyboard yang memilki banyak fitur seperti auto text,skin ,dan Juga keyboard mode abc atau 3×4 ,aplikasi ini Juga tersedia di google play dan bisa di download gratis untuk versi free dan berbayar untuk versi pro.
Caranya : Download app smartkeyboard ,install dan aktifkan seperti cara sebelumnya, selanjutnya masuk ke pengaturan – general/umum – pilih atau aktifkan portrait mode.
3.Multilink Keyboard
Multilink keyboard adalah aplikasi pihak ketiga yang di khususkan untuk keyboard abc, oleh sebab itu untuk menggunakannya anda hanya perlu klik dan klik beberapa kali saja.
Caranya : Download App Multilink Keyboard – Install dan aktifkan keyboard – Don
Dengan mengunakan 3 aplikasi serta mengikuti cara tersebut, hp anda seharusnya sudah bisa menggunakan keyboard mode ABC 3X4