Informasi

Benarkah Kucing Kembang Telon Harganya Mahal ? Berikut Faktanya

Kucing kembang telon adalah kucing dengan warna 3 variasi ,entah itu putih hitam coklat ataupun yang lainnya, jika ada 3 variasi warna ,kucing tersebut bisaa di sebut dengan sebutan kucing kembang telon. Dan Kucing kembang telon ini adalah type kucing lokal, atau kucing jawa.

image : catpusic (YT)

Selain itu, banyak mitos yang mengatakan kucing ini punya kelebihan tersendiri di bandigkan dengan kucing2 lain, dan seperti punya kemampuan menjatuhkan cicak di dinding hanya dengan memandangnya atau mengedipkan mata ke cicak ,apakah benar ? kalau untuk masalah ini, bisa ya bisa tidak, namun ini admin rasa bukan karna kemampuannya ya tapi karna pas saja cicaknya jatuh saat di pandang. Kecuali jika setiap melihat cicak cicaknya jatuh dan bisa di buktikan berarti mitos tersebut bisa di benarkan,.

Baca Juga :  Informasi UMK/UMR/UMP Jogja Tahun 2020

Di sisi lain, Konon katannya kucing kembang telon ini sangat langka loh, ada pun katanaya setiap ada seribu kucing, hanya ada 1 yang kembang telon dengan jenis kelamin jantan.

Berdasarkan penelusuran ,ya memang benar, kucing kembang telon dengan jenis kelamin jantan memang benar2 langka kawan, dan jarang di temui.

Tapi dari alasan tersebut, ternyata muncul banyak pendapat yng mengakatakan kucing kembang telon jenis ini harganya puluhan juta sampai ratusan juta lho, waaaw sekali ya kedengarannya.

Hmm ,Pertanyaannya,  Apakah Benar Demikian ?????

Ternyata setelah di telusuri berdasarkan harga, kucing kembang telon memang mahal gaes, tapi gak harus dengan harga puluhan juta sampai ratusan juta juga, setelah admin telusuri di sebuah situs jual beli online, ternyata ada kucing kembang telon yang harganya 500 ribu saja. Murah kan ? daripada seperti berbagai pendapat banyak orang ?

Baca Juga :  Tips Memilih Jurusan Kuliah yang Tepat

Nah itulah gaes jawaban dari pertanyaan”  tentang harga kucing kembang telon, jadi masalah harga ternyata hanya permainan harga dari para penjual nya saja. Jd tdk bisa di jadikan patokan harganya puluhan juta atau ratusan juta.

Oke Semoga bermanfaat. Dan Jangan lupa di Share.

Tinggalkan Balasan